Apresiasi dan Harapan Baru untuk Koordinator Kerja Praktek Teknik Kimia UAD
Terima Kasih dan Selamat Bertugas!
Segenap keluarga besar Program Studi Teknik Kimia mengucapkan selamat dan sukses kepada Dr.rer.nat. Totok Eka Suharto, M.S. atas amanah baru sebagai Koordinator Kerja Praktek Program Studi Teknik Kimia Tahun 2025. Semoga Allah SWT memberikan kelancaran dan keberkahan dalam menjalankan tugas serta membawa kemajuan bagi Teknik Kimia UAD.
Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ibu Dr. Dhias Hakika, S. T., M. Sc. atas pengabdian dan dedikasinya sebagai koordinator Kerja Praktek Program Studi Teknik Kimia Tahun 2024. Semoga Allah SWT melimpahkan pahala yang setimpal atas amal bakti yang telah dijalankan.
————
📌 Pendaftaran Mahasiswa Baru Teknik Kimia UAD gelombang 1 telah dibuka
✅️ PMDK Rapor
✅️ SKL
✅️ Prestasi
✅️ UTBK
✅️ Jalur Beasiswa
Untuk informasi lebih lanjut :
www.pmb.uad.ac.id
www.che.uad.ac.id
+62 895-1077-9442 (whatsapp only)