PEMIMPIN Webinar Series ke-5
Konsorsium “Perkumpulan Pendidikan Kepemimpinan Perguruan Tinggi (PEMIMPIN)”, yang beranggotakan 7 PTN/PTS Indonesia, 3 PT Eropa, dan Ditjen Dikti, sedang menyelenggarakan webinar series tentang kepemimpinan perguruan tinggi (seri ke-1 s.d. 7) dengan mitra PTN/PTS di Indonesia. Universitas Ahmad Dahlan berkesempatan menjadi tuan rumah webinar seri ke-5 pada: Hari, Tanggal: Rabu, 21 Februari 2024 Waktu: Pukul 14.00 […]