Mahasiswa Teknik Kimia UAD, Jesen Raih Juara 2 Poomsae Senior di Indonesia Expo Battle Championship 2025
Selamat kepada Jesen π Mahasiswa S1 Teknik Kimia UAD Angkatan 24
atas prestasinya meraih Juara 2 Poomsae Prestasi Senior Individu Putra dalam Ajang Indonesia Expo Battle Championship, Piala DPR RI 2025
Terus semangat menorehkan prestasi! πͺ



