Praktikum Lanjut Teknik Kimia
Deskripsi:
Mata kuliah ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa mengenai proses ekstraksi, sedimentasi, efflux time, drying, difusifitas integral, aliran fluida dan menara distilasi melalui eksperimen yang dilakukan secara kerja sama tim. Perkuliahan dilaksanakan dengan pendekatan student center learning. Penilaian berbasis kompetensi mencakup: partisipasi aktif, laporan dan ujian kompetensi.
Bahan Kajian:
- Drying
- Sedimentasi
- Efflux Time
- Ekstraksi
- Aliran FLuida
- Difusivitas integral
- Menara Distilasi / HETP