BANTUAN MODAL WIRAUSAHA MANDIRI “SAUDAGAR DAHLAN MUDA” TAHUN 2023
BANK BPD DIY Syariah Bekerja Sama dengan Biro Kemahasiswaan dan Alumni UAD
Mempersembahkan
πPENDAFTARAN BANTUAN MODAL WIRAUSAHA MANDIRI “SAUDAGAR DAHLAN MUDA” TAHUN 2023π
π DIPERPANJANG
Hallo, Dahlan Muda!!!! π₯³
Ada kabar gembira nih, pendaftaran Bantuan Modal Usaha Mandiri Diperpanjang. Yukk bagi teman-teman Dahlan Muda yang belum sempat pmendaftar segera persiapkan berkas kalian untuk submit pendaftaran. Apa saja yang harus disiapkan ?π€ Yukk simak syarat dan ketentuan dibawah ini: ππ»
π Syarat pendaftaran :
1. Mahasiswa aktif semester 7
2. Mahasiswa Individu atau kelompok Maksimal 2 orang
3. Sedang menempuh tugas akhir/skripsi
4. Telah memiliki usaha mandiri
5. Mengumpulkan ringkasan usaha dalam bentuk pdf dan belum pernah diajukan
6. Mendapatkan surat rekomendasi rekognisi tugas akhir/skripsi berbasis publikasi dari prodi.
7. Tidak menerima hibah lain yang mendapatkan rekognisi tugas akhir/skripsi
π Benefit :
1. Mendapatkan bantuan modal wirausaha sejumlah Rp. 2.500.000 per mahasiswa
2. Rekognisi tugas akhir/skripsi berbasis publikasi
π Ketentuan pelaksanaan Beasiswa:
– Mahasiswa menjalankan dan mengembangkan usaha yang diajukan
– Mahasiswa membuat luaran berupa laporan penjualan omset dan
– Publikasi ilmiah dari usaha yang diajukan beasiswa dan minimal sinta 4 (accepted)
π Timeline Pendaftaran :
Pendaftaran : 22 November- 09 Desember 2023
Seleksi : 10-12 Desember 2023
Pengumuman : 13 Desember 2023
π Link Pendaftaran : https://bit.ly/PendaftaranBantuanModalWirausaha2023
π Link Template Ringkasan usaha:
https://bit.ly/TemplateRingkasanUsaha
π Link Form Rekognisi :
https://bit.ly/SuratRekomendasiRekognisi
Narahubung : 081324229295 (admin)
Yukk, segera manfaatkan kesempatan ini dan jadi the next young entrepreneur dengan omset puluhan jugaπ€©
#Saudagardahlanmuda
#wirausaha
#mantuidaman
#salamprofit
#mbkmwirausaha